Hidangan ini telah dioptimalkan untuk 8 porsi. Kuantitas dan waktu mungkin perlu bervariasi. Di sini Anda dapat menemukan informasi lebih lanjut tentang ukuran porsi yang disesuaikan:
Kiat & trik terbaik kami untuk ukuran porsi khusus
Jika jumlahnya meningkat, waktu memasak dapat diperpanjang, jadi lihat lagi. Gunakan air & rempah-rempah dengan hemat dulu dan tambahkan lagi nanti jika perlu.
Haluskan semua bahan bumbu halus menggunakan blender.
Langkah
9 Menit
Marinasi kikil rebus yang sudah dipotong-potong dengan bumbu yang sudah dihaluskan. Aduk merata dan diamkan selama minimal 2 jam agar bumbu meresap.
Langkah
9 Menit
Tusukkan kikil yang sudah dimarinasi dengan tusuk sate. Kemudian bakar di atas bara api sambil sesekali diolesi sisa bumbu marinasi. Bisa dipanggang di teflon juga sebagai alternatif, dengan dialasi daun pisang agar tidak lengket dan mudah dibersihkan.
Langkah
10 Menit
Bakar sate kikil hingga matang. Sajikan dengan nasi atau lontong.
Langkah
4
Haluskan semua bahan bumbu halus menggunakan blender.
Langkah
4
Marinasi kikil rebus yang sudah dipotong-potong dengan bumbu yang sudah dihaluskan. Aduk merata dan diamkan selama minimal 2 jam agar bumbu meresap.
Langkah
4
Tusukkan kikil yang sudah dimarinasi dengan tusuk sate. Kemudian bakar di atas bara api sambil sesekali diolesi sisa bumbu marinasi. Bisa dipanggang di teflon juga sebagai alternatif, dengan dialasi daun pisang agar tidak lengket dan mudah dibersihkan.
Langkah
4
Bakar sate kikil hingga matang. Sajikan dengan nasi atau lontong.